BUSINESS TODAY – Menko Bidang Perekonomian, Airlangga Hartarto mengatakan dalam berbagai krisis ekonomi yang pernah terjadi, UMKM terbukti memiliki tingkat resiliensi
yang tinggi.
Begitu juga pada masa pandemi Covid-19, aktivitas bisnis UMKM menjadi salah satu penyangga dalam mitigasi lonjakan kasus varian delta sehingga ekonomi dapat tumbuh sebesar 3,51% (yoy).
Melihat peran UMKM yang begitu penting dalam ekonomi nasional, menurut Airlangga Hartarto, pemerintah terus berkomitmen mendorong pemberdayaan UMKM agar
dapat naik kelas dan memberikan kontribusi yang lebih besar terhadap perekonomian.
Selanjutnya, silahkan baca berita versi lengkapnya di dalam artikel Airlangga Hartarto Beberkan Cara Pemerintah Tingkatkan Nilai Tambah UMKM